REVIEW: Ovale Facial Mask Teh Hitam (Black Tea Powder Mask)

9:24 PM

Kalo sebelumnya kalian baca blogku, pasti tau dong review masker ovale? nah kali ini review masker bubuk teh hitam. kalo kalian belum baca bisa klik link ini buat lihat review masker ovale yang mutiara disini

Ovale Black Tea Powder Mask
Ovale Powder Mask Black Tea helps to cleanse, keeps skin tightness and helps in removing dead skin cells. Enriched with Black Tea Extract help to treat acne skin. Leave your skin feel fresh, soft and health.

How to use? 
Mix mask powder with water. Apply to clean, dry face and neck, avoiding eyes and lips area. Leave dry for 10-15 minutes. Rinse off with warm water thoroughly.

Ingredients:
Oryza Sativa (Seed) Powder, Corn (Zea Mays) Starch, TalcDiatomaceous Earth, Calcium Sulfate, Sodium Alginate, Tetrasodium pyrophosphate, Camellia Sinensis Leaf Extract, Maltodextrin, Alcohol Denat, Magnesium Aluminium Silicate, Camellia Sinensis Leaf Powder, Methylparaben, Fragance.

oke ayo mulai maskeran...
1. buka dulu bungkusnya (ya iyalah).
2. tuangkan secukupnya saja ke wadah yang bersih
ini bentuk bubuknya, halus dan ada black dots kecil-kecil yaitu teh hitamnya. wangi tehnya bikin segar.
3. campur masker dengan air secukupnya, dan ini hasilnya setelah dicampur air. berubah menjadi warna cokelat muda dan ada titik hitam black tea nya
4. aplikasikan di wajah dan leher. tunggu 10-15 menit hingga kering. maaf fotonya gak terlalu terlihat tekstur maskernya, kalo dari jarak dekat terlihat jelas titik black tea nya. (jangan liat alisku :'( )
oke abaikan foto berikut hahaha....
Gak tau kenapa yang teh hitam ini sedikit membuat mukaku gatal. sejauh ini gak ada masalah lain.tapi masker teh hitam ini benar-benar menyegarkan dan juga membantu merawat kulit berjerawat.
(+)
cheap
mudah didapat
membuat muka menjadi segar dan kencang
wanginya tehnya enak
(-)
sedikit mebuat gatal kulit muka
ada kandungan talc dan paraben
tertarik buat coba juga? thanks buat yang udah baca <3

You Might Also Like

2 komentar

  1. Q coba yg varian bengkoang juga gatal sist

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya mungkin kandungan talk nya gak cocok dikulit kitanya ya sis

      Delete

INSTAGRAM @inggitefridha

Followers

Subscribe